Domo-kun Cute Nanda Verafa Blog: Cara Ganti Icon Pack Galaxy Young GT-S5360 - Nanda Verafa Blog

Kamis, 10 April 2014

Cara Ganti Icon Pack Galaxy Young GT-S5360 - Nanda Verafa Blog


Bosen sama icon Galxy Young yang itu-itu aja? Ingin ganti yang lain?
Nah, kali ini saya akan mengajarkan bagaimana cara ganti Icon Pack.
Silahkan kalian Pilih Icon yang kalian suka, dibawah ini :

Icon Pack JKT48 



Icon Pack KitKat



Icon Pack Naruto Chibi


Cara Install :
1. Download CWM for Galaxy Young disini 
2. Letakkan file Icon Pack dan CWM di sdcard. Jangan taruh di folder apapun.
3. Matikan Ponsel. Hidupkan dengan tekan tombol Volume Up + Home + Power Off 
4. Kalian sudah masuk ke Recovery Mode. Pilih "apply update from sdcard" kalian gunakan tombol 
    Volume Up atau Down utuk pilihan ke atas atau ke bawah. Klik Home untuk Ok.
5. Kalian cari file CWM_bla_bla.zip lalu klik Ok dengan tombol Home.
6. Ke Mount and Storage 
7. Jika ada yang "UnMount sytem" klik menjadi Mount system.
8. Kembali ke CWM recovery mode.
9. Pilih "Install zip from sdcard"
10. Pilih "Choose zip from sdcard"
11. Cari file Icon Pack yang di download tadi. Klik Ok dengan tombol Home.
12. Tunggu proses install sebentar.
13. Lalu Reboot system now.
14. Dan, Icon sudah berganti..

Mudah bukan?Selamat Mencoba kawan :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar